Breaking

Wednesday, November 5, 2025

Babinsa Koramil 04/LL Hadiri Deklarasi Bersama Stop Bullying di MTs. N 4 Padang

MWawasan, Padang (SUMBAR)~ Serma Eriyus Babinsa Koramil 04/LL Kodim 0312/Padang   menghadiri undangan sekolah MTs.N 4 Padang tentang sosialisasi pencegahan Bullying di Kelurahan Parak laweh Pulau Aia nan xx Kecamatan Lubuk Begalung Kota Padang. Pada Jumat (5/11/2025). 

Pagi dengan cerahnya, kepada awak media Serma Eriyus menyampaikan kegiatan Stop Bullying di sekolah adalah kegiatan untuk mencegah dan melawan perundungan di lingkungan sekolah. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat tentang bahaya bullying dan melindungi korbannya. Ucap Babinsa. Kepala MTs. N 4 Edi Hardison ,S.Pd., mengatakan beberapa kegiatan yang dapat dilakukan untuk mencegah bullying di sekolah, antara lain Deklarasi anti-bullying, Pelatihan anti-bullying untuk siswa dan staf sekolah, Pengawasan dan pemantauan perilaku siswa, Libatkan orang tua dalam mendukung kampanye anti-bullying, Membuat poster anti-bullying, ucap Kepala Madrasah.

Adapun Deklarasi anti-bullying adalah komitmen resmi untuk melawan bullying. Deklarasi ini dapat dilakukan oleh individu, kelompok, sekolah, atau organisasi, Beberapa hal yang dapat dilakukan dalam deklarasi anti-bullying, antara lain; tidak melakukan atau mendukung bullying, Mendidik orang lain tentang dampak buruk bullying, Mencari cara untuk memerangi bullying secara aktifserta menciptakan lingkungan yang aman dan menghormati perbedaan.

#Eriyus

No comments:

Post a Comment

Koran Wawasan Edisi 194, Februari 2023

"Prakiraan Cuaca Senin 14 Oktober 2024"


"KEPUASAN ANDA UTAMA KAMI"




BOFET HARAPAN PERI Jl. SAMUDRA No 1 KOMP. PUJASERA PANTAI PADANG
Selamat Datang diSemoga Anda Puas