Wednesday, February 22, 2023
Home
Padang
Sumbar
TNI
Babinsa Melayat ke Rumah Duka dan Beri Semangat terhadap Keluarga yang Ditinggalkan
Babinsa Melayat ke Rumah Duka dan Beri Semangat terhadap Keluarga yang Ditinggalkan
MWawasan, Padang (SUMBAR)~ Mendengar kabar ada warganya meninggal dunia, Babinsa Kelurahan Gates Koramil 04/LL Kodim 0312/Padang Serda M Wahyudi langsung bergegas melayat ke rumah duka almarhum Bapak Bachtuar di Rt 03 Rw 04 kelurahan Gates Kecamatan Lubuk Begalung Kota Padang.
Kedatangan Babinsa di rumah duka tersebut merupakan wujud kepekaannya terhadap kondisi di wilayah, dan juga sebagai bentuk empati dalam memberikan semangat dan dukungan moril bagi keluarga.
Sebagai aparat Teritorial sudah menjadi keharusan untuk selalu tanggap dengan segala situasi dan kondisi yang terjadi di wilayah, terlebih lagi disaat ada warga yang mengalami kedukaan seperti ini.
Babinsa Serda M Wahyudi mengatakan, bahwa kegiatan seperti ini selalu kami lakukan kepada warga yang mengalami kedukaan dengan tujuan mendoakan almarhum dan memberikan dukungan moril semangat pada keluarga yang ditinggalkan.
“Disinilah wujud nyata kedekatan Babinsa dengan warga binaan, karena sudah sepantasnya kita menunjukan rasa empati dan saling peduli, sehingga terjalin erat hubungan emosional antara TNI dengan rakyat dalam mewujudkan Kemanunggalan TNI dan Rakyat” punkas Babinsa.
#rel/Am
Tags
# Padang
# Sumbar
# TNI
Share This
About Redaktur
Media online www.mediawawasan.com adalah portal berita online yang didedikasikan untuk keterbukaan informasi sesuai dengan UU No.14 Tahun 2008, dimana dalam portal berita ini setiap lembaga publik, baik itu instansi pemerintah maupun lembaga non pemerintah (NGO) bisa mempublikasikan profil, kinerja, ekspost kegiatan, dan laporan keuangan dari masing-masing lembaga ke masyarakat luas guna meningkatkan kepercayaan dan meningkatkan kredibiltas dan akuntabilitas.
Newer Article
Dharmasraya Terima Sertifikat Kabupaten Bebas Frambusia
Older Article
Polda Riau dan Jajaran Ungkap 23 Kasus Penambangan Illegal Mining, 37 Orang Pelaku Dibekuk
Babinsa Koramil 04/LL Komsos dengan Petani Wilayah Binaan
UnknownNov 15, 2025Serka Supriyanto Selaku Babinsa Perangkat Wilayah Bahayanya Narkoba da Pergaulan Bebas
UnknownNov 15, 2025Babinsa Silaturahmi dengan Mahasiswa Kampus UPI YPTaK Padang
UnknownNov 15, 2025
Subscribe to:
Post Comments (Atom)

































No comments:
Post a Comment